Site icon www.kulitinto.com

Cegah klaster Idul Fitri, Polda Jatim lakukan penyekatan serentak di perbatasan

SURABAYA – Polda Jatim kembali melakukan penyekatan serentak di wilayah perbatasan, Sabtu (15/5/2021). Upaya ini untuk mengantisipasi mobilitas masyarakat yang hendak keluar dari Jatim.

Kasubdit Kamsel Polda Jatim, AKBP M Rofik mengatakan, penyekatan secara serentak ini dilakukan dengan menyiagakan petugas rapid test. Nantinya, petugas akan memeriksa penggun jalan yang melintas secara random.

“Penyekatan serentak se-Jawa Timur ini kami lakukan sejak pukuk 00.00 WIB tadi. Kami siagakan petugas di perbatasan. akan ada tes Covid-19 juga,” katanya.

Exit mobile version